Cara Menukarkan Google Play Gift Card dari Whaff

Google Play Gift Card sendiri bisa kita dapatkan melalui aplikasi pendukung yaitu WHAFF Rewards, aplikasi tersebut bisa di cari di playstore atau kamu bisa membaca Cara Mendapatkan Uang Dari Whaff Rewards  untuk mengetahui trik cara mendapatkan saldo dengan cepat.
Jika saldo pada aplikasi whaff sudah mencapai $12 kamu bisa langsung menukarkan Google Play Gift Card, sayangnya Voucher tersebut hanya bisa digunakan untuk negara US saja, lalu bagaimana caranya? Ikuti langkah Cara Menukarkan Google Play Gift Card berikut ini.
Pastikan Saldo Aplikasi Whaff Rewards milikmu minimal sudah mencapai $12

Screenshot 2015 04 20 06 23 45 Cara Menukarkan Google Play Gift Card Dari Whaff

Untuk melakukan pay out dengan menukarkan Google Play Gift Card tab ikon pilihan yang ada dipojok kanan atas, lalu pilih pembayaran.

Screenshot 2015 04 20 06 23 54 Cara Menukarkan Google Play Gift Card Dari Whaff

Pilih Kartu Hadiah Google Play
Screenshot 2015 04 20 06 24 29 Cara Menukarkan Google Play Gift Card Dari Whaff

Konfirmasi permintaan
Screenshot 2015 04 20 06 24 17 Cara Menukarkan Google Play Gift Card Dari Whaff

Verifikasi
Screenshot 2015 04 20 06 24 45 Cara Menukarkan Google Play Gift Card Dari Whaff

Jika sudah selesai kamu bisa melihatnya di riwayat pembayaran yang menandakan permintaan pembayaran berhasil dan sedang diproses, biasanya proses tersebut dilakukan 3 jam hingga 3hari pada hari kerja (senin-sabtu)
Screenshot 2015 04 20 09 12 31 Cara Menukarkan Google Play Gift Card Dari Whaff

Kamu bisa mengecek pembayaran di tab kode hadiah, akan muncul 16 Digit kode dan catat kode Google gift card tersebut.
Screenshot 2015 04 20 15 16 42 Cara Menukarkan Google Play Gift Card Dari Whaff

Cara Menukarkan Google Play Gift Card Dengan Gems COC

Jika Kode Voucher Google Play Gift Card sudah ditangan, kini tinggal trik cara menukarkannya dengan saldo di Play Store, mengingat Google Gift Card tersebut tidak bisa digunakan di indonesia kita bisa mengatasinya dengan mengubah alamat kita di Google Wallet.
Pertama masuk ke Google Wallet melalui situs www.google.com/wallet
Sign In ke akun Google yang terhubung ke Akun C.O.C mu.
Biasanya akan langsung disuguhkan pengaturan alamat google wallet, namun jika tidak kamu bisa masuk ke Setting, pilih Home Address lalu masukkan alamat seperti dibawah ini atau masukkan alamat valid Amerika Serikat, masukan 94043 pada ZIP Code, kemudian save.

Screenshot 2015 04 20 15 07 52 Cara Menukarkan Google Play Gift Card Dari Whaff

Langkah selanjutnya masuk ke Aplikasi Play Store> Pilihan dan Tukarkan
Screenshot 2015 04 20 15 18 45 Cara Menukarkan Google Play Gift Card Dari Whaff

Masukan 16 Kode yang sudah di catat tadi, lalu klik tukarkan.
Screenshot 2015 04 20 15 19 46 Cara Menukarkan Google Play Gift Card Dari Whaff

Sampai tahap ini kamu sudah bisa menggunakan saldo tersebut untuk membeli Aplikasi berbayar ataupun item.

Buka Aplikasi Clash Of Clans tekan Pilih Shop> Treasure> Bag Of Gems> BeliScreenshot 2015 04 20 15 23 29 Cara Menukarkan Google Play Gift Card Dari Whaff
Dan inilah hasilnya

Screenshot 2015 04 08 07 59 10 Cara Menukarkan Google Play Gift Card Dari Whaff
Sebelum

Gems Cara Menukarkan Google Play Gift Card Dari Whaff
Sesudah

Tutorial tersebut sedikit rumit tapi sebenarnya mudah
Selamat mencoba.

Previous
Next Post »

1 comment

  1. Bagi pengguna android, Anda bisa mendapatkan dollar dan dan bisa juga dicairkan ke rekening(via paypal), ditukar jadi Gems COC atau Diamond get rich, dll
    Caranya :
    1. Buka Playstore
    2. Di pencarian ketik: "Whaff Rewards"
    3. Install & Buka aplikasinya
    4. klik LOG IN, ( Ada di bagian atas ) Gunakan FB kamu, lalu Klik OK saja trus
    5. Tunggu beberapa detik sampai muncul "ENTER INVITE CODE"
    -Masukan Kode: AG62928
    -Download & buka aplikasi di bagian Whaff Pick & Premium pick, maka Saldo Akan Terisi.

    -Jika saldo sudah cukup klik Exchange, tinggal pilih mau dikirim ke rekening bank atau ditukar ke Gems/Diamond

    Jangan lupa share trik berguna ini ya..

    ReplyDelete